PENERAPAN PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG DAMPAK ASAP ROKOK DENGAN KEJADIAN ISPA PADA BALITA DI WILAYAH KERJA UPTD PUSKESMAS MALAWILI AIMAS KABUPATEN SORONG

Detail Cantuman

Text

PENERAPAN PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG DAMPAK ASAP ROKOK DENGAN KEJADIAN ISPA PADA BALITA DI WILAYAH KERJA UPTD PUSKESMAS MALAWILI AIMAS KABUPATEN SORONG

XML JSON

Infeksi Saluran Napas Akut (ISPA) merupakan penyebab terpenting morbiditas dan mortalitas pada anak terutama usia dibawah 5 tahun. Beberapa faktor dianggap berhubungan dengan ISPA antara lain, jenis kelamin, usia balita, status gizi, imunisasi, berat lahir balita, suplementasi vitamin A, durasi pemberian ASI, pendidikan ibu, pendapatan keluarga, pajanan rokok, serta pengetahuan, sikap, dan perilaku ibu terhadap ISPA. ISPA dapat berlanjut menjadi pneumonia. Pnemonia adalah proses infeksi akut yang mengenai jaringan paru-paru (alveoli). Terjadinya pneumonia pada anak sering kali bersamaan dengan terjadinya proses infeksi akut pada bronkus yang disebut dengan bronkopneumonia. Metode: Jenis penelitian yang digunakan dalam bentuk studi kasus dengan menggunakan pendekatan proses perawatan yang meliputi pengkajian, diagnose keperawatan, perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi.Hasil: Setelah dilakukan pengkajian dan diagnose dengan hasil uji yaitu kurangnya pengetahuan tentang bahaya asap rokok. Dalam implementasi Telah sesuai dengan rencana tindakan yang diharapkan masalah teratasi dengan hasil keluarga mampu memahami pengertian, penyebab bahaya asap rokok dan pengertian, penyebab,penularan,pencegahan dari ISPA.


Detail Information

Item Type
Karya Tulis Ilmiah
Penulis
Nurmila Sari - Personal Name
Student ID
31440118082
Dosen Pembimbing
E.J.Tanamal, S.Kep, MM - NIP : 196406131986032024 - Dosen Pembimbing 1
Maria Loihala, S.ST, M.Kes - NIP. 197010131990012002 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
I MADE RAKA,S.ST. M.Kes - - Ketua Penguji
Enjelina J Tanamal.S.Kep.MM - - Penguji 1
M. Loihala, S.ST, M.Kes - NIP : 197010131990012002 - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
14401
Edisi
Published
Departement
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Poltekkes Kemenkes Sorong : Perpustakaan Sorong.,
Subyek
No Panggil
Copyright
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SORONG
Doi

Deposit User
MADE AGUSTIA PERMATA WARDANI, S.Kom

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail