STUDI LITERATUR TENTANG FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PENGGUNAAN LEM AIBON PADA REMAJA

Detail Cantuman

Computer File

STUDI LITERATUR TENTANG FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PENGGUNAAN LEM AIBON PADA REMAJA

XML JSON

Remaja merupakan kelompok umur yang paling mudah terpengaruh mengingat masa remaja adalah masa transisi dari masa anak-anak menuju masa dewasa sehingga mengakibatkan mereka mudah terjerumus dalam berbagai perilaku negatif salah satunya menghirup lem aibon. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan penggunaan lem aibon pada remaja. Penelitian ini menggunakan Jenis penelitan kepustakaan (library research) dengan pendekatan filosofis dan pedagogis. Penelitian tidak dilakukan dilapangan karena adanya pandemic covid-19 yang terjadi sehingga diganti dengan mereview 10 jurnal terkait.Setiap jurnal memiliki metode, kelebihan dan kekurangan yang berbeda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor pengetahuan, lingkungan dan teman sebaya adalah faktor penyebab remaja menggunakan lem aibon.


Detail Information

Item Type
Skripsi
Penulis
Student ID
11430116003
Dosen Pembimbing
Oktovina Mobalen, S.Kep, Ns, M.Kep - NIP. 197910052001122001 - Dosen Pembimbing 1
Drs. Panel Situmorang, M.Pd - NIP. 196314101943031001 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
E.Samaran, S.ST,M.Kes - NIP. 196603091987032008 - Ketua Penguji
O. Mobalen, S,Kep, Ns, M.Kep - - Penguji 1
Drs.Panel.Situmorang,M.Pd - - Penguji 2
Kode Prodi PDDIKTI
14301
Edisi
Published
Departement
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Poltekkes Kemenkes Sorong : Perpustakaan Sorong.,
Subyek
No Panggil
Copyright
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SORONG
Doi

Deposit User
Super Admin

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail